Fokus seminar nasional ke-5 tahun 2019 yakni membahas dan mengkaji materi maupun strategi pengembangannya dalam pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia di era milenial dalam menyongsong generasi emas 2045. Adapun pemateri yang akan membicarakan hal tersebut adalah 1. Dr. H. Emil E. Dardak, M.Sc. (Wakil Gubenur Jawa Timur dan Pengamat Pendidikan); 2. Dr. Seno Gumira Ajidarma, S.Sn., M.Hum. (Ahli Penulisan Sastra/Rektor IKJ Jakarta); 3. Prof. Dr. Bambang Yulianto, M.Pd. (Ahli Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia/Warek 1 Unesa); 4. Dr. Arju Muti'ah, M.Pd. (Ahli Pembelajaran Bahasa Indonesia PBSI FKIP UNEJ) dan para pemakalah dalam sidang komisi dengan tema-tema yang beragam.
ISBN: 9786026168160
Published:
2020-04-07