Inovasi dan Strategi Pembelajaran Sistem Informatika di Era Society 5.0

  • Naili Afkarina Universitas Jember
  • Izzha Mayzy Az-zahra Putri
  • Denisa Tri Wahyuningtyas
  • Era Cahayati

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan beberapa inovasi pembelajaran


system informatika pada era society 5.0. Strategi pendidikan dalam menggunakan


media pembelajaran berbasis komputer di era society 5.0 dalam dunia ini dapat


diartikan berbasis teknologi. Keterlibatan guru dan siswa dalam proses pembelajaran


dengan praktik, berfikir kritis, dan inovasi dalam pemanfaatan teknologi. Perilaku yang


diharapkan dapat memberikan kontribusi pada pembelajaran system informatika dan


relevan dengan kebutuhan masyarakat 5.0. Masyarakat era 5.0 memberikan pengaruh


terhadap berbagai bidang kehidupan, tidak dipungkiri juga di dunia pendidikan di


Indonesia. Oleh karena itu untuk mencapai tujuan ini ada beberapa inovasi yang dapat


dilakukan, diantaranya pembaruan orientasi pembelajaran, pengembangan kompetensi


pendidik, penyediaaan sarana prasarana dan sumber belajar yang memadai.


Kata kunci - Inovasi dan Strategi Pembelajaran Sistem Informatika, Society 5.0

Published
2024-12-29
How to Cite
AFKARINA, Naili et al. Inovasi dan Strategi Pembelajaran Sistem Informatika di Era Society 5.0. FKIP e-PROCEEDING, [S.l.], v. 7, n. 1, dec. 2024. ISSN 2527-5917. Available at: <https://jurnal.unej.ac.id/index.php/fkip-epro/article/view/37906>. Date accessed: 24 jan. 2025.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.