PENGGUNAAN VIDEO FENOMENA PADA MATERI PESAWAT SEDERHANA SISTEM KATROL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMP

  • Asiyah Handayanti
  • Sri Handayani
  • Indrawati Indrawati

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan video fenomena pada materi sistem katrol untuk meningkatkan hasil belajar di SMP. Belajar dan pembelajaran adalah dua hal yang saling berhubungan erat dan tidak dapat dipisahkan dalam kegiatan edukatif. Video fenomena termasuk video pembelajaran yang digunakan sebagai media yang cenderung mudah mengingat dan memahami pelajaran karena tidak menggunakan satu jenis indera. Penelitian ini di lakukan dengan menggunakan design penelitian one group pretest – posttest penelitian ini menggunakan satu kelas yang diberikan perlakuan media pembelajaran berupa video fenomena pada materi Pesawat sederhana bagian katrol. Teknik analisis data perhitungan hasil belajar dengan menggunakan formulasi N- Gain. Hasil penelitian tentang penggunaan video fenomena tentang katrol padabab Pesawat Sederhana di peroleh hasil belajarnya tinggi di uji menggunakan N- Gain dengan mengurangi nilai posttest dan preetest serta di bagi dengan nilai maksimal dan rata-rata nilai pretest mendapatkan hasil 0,7 yang masuk ke kategori tinggi. Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah pembelajaran tentang pengetahuan yang rasional dan objektif tentang alam semesta beserta isinya IPA membahas tentang segala sesuatu yang terjadi di alam ini yang disusun secara sistematis berdasarkan hasil percobaan dan pengamatan yang dilakukan manusia. Katrol adalah salah satu jenis pesawat sederhana yang mempunyai fungsi untuk bisa memudahkan pekerjaan manusia.
Kata Kunci: Video Fenomena, IPA, Katrol

Published
2019-12-27
How to Cite
HANDAYANTI, Asiyah; HANDAYANI, Sri; INDRAWATI, Indrawati. PENGGUNAAN VIDEO FENOMENA PADA MATERI PESAWAT SEDERHANA SISTEM KATROL UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMP. FKIP e-PROCEEDING, [S.l.], v. 4, n. 1, p. 27-30, dec. 2019. ISSN 2527-5917. Available at: <https://jurnal.unej.ac.id/index.php/fkip-epro/article/view/15112>. Date accessed: 24 nov. 2024.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.