PERAN SASTRA MULTIKULTURAL SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI ANTARBANGSA

  • Ali Imron Al-Ma’ruf Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta

Abstract

Sastra multikultural berhubungan dengan perubahan masyarakat global dan lokal yang menjadi pluralistik. Pengarang merespons kondisi pluralistik tersebut dan menginterpretasikannya dalam karya sastra multikultural, khususnya, yang merujuk pada posmodernisme. Banyak penulis muda menghasilkan sastra jenis tersebut. Sastra multikultural berpotensi menjadi media komunikasi internasional dan pendidikan karakter bangsa, yang mana, saat ini, para guru, pemerintah, dan tokoh masyarakat mengembangkannya. Lebih dari itu, sastra multikultural mampu melampaui batasan agama, etnis, bahasa, budaya, dan bangsa. Secara praktis, aktivitas kurikuler, ko-kurikuler, dan ekstra-kurikuler bisa menjadi medium untuk menyosialisasikan nilai-nilai multikultural melalui sastra. Lebih khusus lagi, sastra multikultural berpotensi menjadi media yang mempersatukan dan menggabungkan substansi lokal, nasional, dan internasional secara damai yang di dalamnya masyarakat bisa hidup dalam harmoni.

Kata kunci: global, karakter, sastra, lokal, multikultural, nasional

Author Biography

Ali Imron Al-Ma’ruf, Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Surakarta

 

Pos-el:

Abstrak

How to Cite
AL-MA’RUF, Ali Imron. PERAN SASTRA MULTIKULTURAL SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI ANTARBANGSA. LITERASI: Indonesian Journal of Humanities, [S.l.], v. 1, n. 1, p. 31-42, june 2011. ISSN 2088-3307. Available at: <https://jurnal.unej.ac.id/index.php/LIT/article/view/650>. Date accessed: 20 apr. 2024.
Section
Articles