Optimalisasi Harga Jual Bawang Merah Saat Panen Melalui Digitalisasi Media Sosial dan Website di Desa Purworejo Kecamatan Ngantang

  • Putri Nurika Dewi

Abstract

Salah satu desa penghasil bawang merah terbaik di Kabupaten Malang adalah Desa Purworejo yang mayoritas penduduknya bermata pencaharian sebagai petani dan penghasil susu perah. Sebagian luas lahan, ditanami salah satu produk unggulan dari desa ini yaitu Bawang Merah.  Desa ini mampu memenuhi sektor permintaan konsumen bawang merah yang sangat tinggi karena hasil panen bawang merah yang baik. Observasi yang dilakukan kepada kepala kelompok tani menyebutkan bahwa masyarakat masih belum bisa mengoptimalkan harga jual bawang merah pasca panen, dikarenakan kurangnya faktor sumber daya masyarakat setempat mengenai perkembangan teknologi, seperti digital marketing. Tujuan kegiatan ini adalah untuk menambah pengetahuan mengenai optimalisasi harga jual bawang merah saat panen melalui digitalisasi media sosial dan website di Desa Purworejo. Harapannya, sosialisasi ini dapat memberikan pemahaman baru mengenai teknologi modern khususnya promosi jual beli online menggunakan website. Serangkaian Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan dengan metode ceramah dan diskusi. Pada metode ceramah dilakukan dengan kegiatan sosialisasi berupa penyampaian materi dan pelatihan. Sedangkan metode diskusi digunakan untuk mengetahui sejauh mana pemahaman masyarakat mengenai penyampaian materi digitalisasi website. Hasil dari kegiatan pengabdian masyarakat ini yaitu meningkatnya pemahaman serta pengetahuan masyarakat mengenai penjualan bawang merah pasca panen secara online dengan memanfaatkan digitalisasi website.


Kata Kunci: Bawang Merah, Website, Desa Purworejo

References

Bali, Muhammad Mushfi El Iq et al, “Analisis Strategi Marketing Brambang Chips Berbasis Media Sosial sebagai Potensi Utama Masyarakat” (2022) 4:1 KEADABAN J Sos Hum 66–74.
Carin, AA, RB Sund & Bhrigu K Lahkar, “Analisis Efisiensi Teknis Usahatani Bawang Merah Menggunakan Pendekatan Stochastic Frontier Di Desa Purworejo, Kecamatan Ngantang, Kabupaten Malang” (2018) 11:2 J Control Release 430–439.
Dewi, Annida Aprilianita et al, “Optimalisasi Digital Marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Terdampak Pandemi COVID-19 di Desa Podosoko, Candimulyo, Kabupaten Magelang” (2023) 4:1 JPM J Pengabdi Kpd Masy 1–23.
Hamdi, Khairil, Dorris Yadewani & Reni Wijaya, “Pemanfaatan Media Sosial Instagram Dalam Mendukung Promosi Usaha” (2021) 1:02 J Pustaka Mitra 73–77.
Haryadi, Rofiq Noorman et al, “Sosialisasi Penggunaan Online Shop berbasis Website di UMKM Cimanggis” (2021) 1:1 J Pengabdi Bina Mandiri 10–16.
Mira Veranita et al, “Pemanfaatan Promosi Melalui Media Sosial Dalam Mendukung Pemasaran Produk Kefir Pada UMKM Dapur Kefir Bandung” (2021) 2:1 JURPIKAT (Jurnal Pengabdi Kpd Masyarakat) 145–159.
Nafisa Reyhananta, Mohamad, “Sejarah buruh tani perempuan pertanian bawang merah, Desa Purworejo, Ngantang Kabupaten Malang kurun 1990-an” (2021) 01:1 Join 64–73.
Widayati, Widayati & Fedianty Augustinah, “Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Sarana Promosi Makanan Ringan Kripik Singkong Di Kabupaten Sampang” (2019) 4:2 Dialekt J Ekon dan Ilmu Sos 1–20.
Bali, Muhammad Mushfi El Iq et al, “Analisis Strategi marketing brambang chips berbasis media sosial sebagai potensi utama masyarakat web”, (2022), online: Sos Hum .
Pangemanan, Joan Imanuella Hanna, “Website Adalah, Pengertian, Jenis, dan Fungsi”, (2022), online: teknologi .
Reyhananta, Mohamad Nafisa, “SEJARAH BURUH TANI PEREMPUAN PERTANIAN BAWANG MERAH, DESA PURWOREJO, NGANTANG KABUPATEN MALANG KURUN 1990-AN”, (2021), online: J Indones Hist Educ .
Rustian, Rafi Saumi, “apa itu sosial media”, (2012), online: unpas .
Published
2024-09-12
How to Cite
DEWI, Putri Nurika. Optimalisasi Harga Jual Bawang Merah Saat Panen Melalui Digitalisasi Media Sosial dan Website di Desa Purworejo Kecamatan Ngantang. Warta Pengabdian, [S.l.], v. 18, n. 2, p. 139-152, sep. 2024. ISSN 2655-7509. Available at: <https://jurnal.unej.ac.id/index.php/WRTP/article/view/46158>. Date accessed: 21 dec. 2024. doi: https://doi.org/10.19184/wrtp.v18i2.46158.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.