Diversifikasi Usaha Sanggar Seni untuk Meningkatkan Kesejahteraan

  • Novi Anoegrajekti Faculty of Humanity, University of Jember
  • Asrumi Asrumi Faculty of Humanity, University of Jember
  • Sudartomo Macaryus University of Sarjana Wiyata Tamansiswa Yogyakarta
  • Hanni Miladia Maharani Fakultas Tarbiyah IAIN Jember

Abstract

Sanggar seni di Banyuwangi merupakan salah satu lembaga yang secara swakarsa mengembangkan dan mendidik para calon pelaku seni melalui pelatihan yang ditawarkan kepada masyarakat umum. Pengembangan sanggar merupakan salah satu diversifikasi usaha pelaku seni dalam mempertahankan hidup dan sekaligus mengembangkan seni. Pemimpin sanggar hampir semua adalah para pelaku seni. Selanjutnya, untuk mempertahankan kehidupan sanggar, sebagian melakukan diversifikasi usaha yang dilakukan secara mandiri, kerja sama kemitraan, bantuan fasilitas, dan pemberian pelatihan keterampilan. Kegiatan pengabdian ini bertujuan meningkatkan kapasitas sanggar melalui pelatihan keterampilan pembuatan asesori berbahan logam. Kerjasama kemitraan antara LP2M Universitas Jember dengan Sanggar Tari “Sayu Sarinah” ini diselenggarakan untuk memenuhi kebutuhan tamu dan wisatawan yang hadir di Banyuwangi. Penggunaan motif gandrung berpotensi menguatkan kedudukan gandrung sebagai maskot pariwisata Banyuwangi dan menguatkan tari gandrung sebagai salah satu identitas masyarakat yang memiliki latar belakang sejarah sebagai seni perjuangan dan bermetamorfose menjadi seni pergaulan dan akhirnya menjadi seni hiburan. Arah pengembangan ke depan, di masing-masing destinasi wisata dikembangkan motif cenderamata yang sesuai dengan keunggulan masing-masing destinasi, seperti ritual, pantai, alam, budaya, dan tradisi.

References

Anoegrajekti, Novi. 2001. “Kesenian Using: Resistensi Budaya Komunitas Pinggir.” Dalam Kebijakan Kebudayaan di Masa Orde Baru. Jakarta: PMB-LIPI.
Anoegrajekti, Novi, Agus Sariono, dan Sunarti Mustamar. 2009. “Kesetaraan Jen-der dalam Perempuan Seni Tradisi.” Laporan Penelitian Strategis Nasional DP2M-DIKTI. Jember: Lembaga Penelitian Universitas Jember.
Anoegrajekti, Novi. 2006. “Nyanyian Gandrung: Membaca Lokalitas dalam Keindonesiaan." Makalah disajikan dalam Seminar Internasional HISKI, Jakarta, 7−10 Agustus 2006.
Anoegrajekti, Novi. 2011. “Kesenian Using: Resistensi Budaya Komunitas Ping-gir.” Dalam Kebijakan Kebudayaan di Masa Orde Baru. Jakarta: LIPI-Ford Foundation.
Anoegrajekti, Novi. 2015. "Perempuan Seni Tradisi dan Pengembangan Model Industri Kreatif Berbasis Seni Pertunjukan." Dalam KARSA, Vol. 23 No. 1, Juni 2015, hlm. 99. Sumenep: STAIN.
Anoegrajekti, Novi. 2015. Podho Nonton: Politik Kebudayaan dan Representasi Identitas Using. Yogyakakarta: Jogja Bangkit Publisher.
Carlson, Marvin. 1996. Performance: A Critical Introduction. London: Routledge.
Murgiyanto, Sal, M. dan Munardi, A.M. 1990. Seblang dan Gandrung: Dua Bentuk Tari Tradisi di Banyuwangi. Jakarta: Pembinaan Media Kebudayaan.
Potts, Jason & Stuart Cunningham. 2007. “Patterned Fluidities: (Re)Imagining the Relationship between Gender and Sexuality.” Dalam Jurnal Sociology, Vol. 4, No. 3, 2007.
Puspito, Peni. 1998. “Damarwulan Seni Per-tunjukan Rakyat di Kabupaten Banyuwangi di Akhir Abad Ke-20.” Tesis. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada.
Santoro, Marco. 2008. “Culture As (And After) Production.” Dalam Jurnal Cultural Sociology, Volume 2(1): 7–31, 2008.
Spradley, James P. 1997. Metode Etnografi. Yogyakarta: Tiara Wacana.
Walby, Sylvia. 1989. “Theorising Patriarchy.” Dalam Jurnal Sociology, Mei, Vol. 23 No. 2, 1989.
Wolbers, Paul, A. 1992. Maintaning Using Identity Through Musical Performance: Seblang and Gandrung of Banyuwangi, East Java, Indonesia. Urbana: Illinois
Published
2020-03-15
How to Cite
ANOEGRAJEKTI, Novi et al. Diversifikasi Usaha Sanggar Seni untuk Meningkatkan Kesejahteraan. Warta Pengabdian, [S.l.], v. 14, n. 1, p. 9 - 22, mar. 2020. ISSN 2655-7509. Available at: <https://jurnal.unej.ac.id/index.php/WRTP/article/view/13955>. Date accessed: 27 apr. 2024. doi: https://doi.org/10.19184/wrtp.v14i1.13955.

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.