Analisis Sektor Potensial dan Pengembangan Wilayah di Kabupaten Tulungagung
Abstract
Perencanaan pembangunan daerah merupakan kebijakan dari pemerintah untuk meningkatkan pertumbuhan wilayah melalui potensi yang dimiliki oleh daerah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi potensi ekonomi di Kabupaten Tulungagung dengan memanfaatkan potensi tersebut secara optimal guna dapat dikembangkan menjadi sektor yang unggulan, dengan analisis yang sesuai dengan identifikasi keunggulan daerah. Penelitian ini menggunakan metode analisis Location Quontient (LQ), Model Rasio Pertumbuhan (MRP), analisis Overlay, Shift Share Esteban Marquillas (SS-EM) dan analisis Tipologi Klassen. Data yang digunakan berupa data sekunder selama periode tahun 2016-2020 dengan sumber data dari BPS Jawa Timur dan Kabupaten Tulungagung. Hasil penelitian lima analisis yang mempunyai sektor potensial adalah sektor pertanian, kehutanan dan perikanan; perdagangan besar dan eceran, reparasi mobil dan motor; informasi dan komunikasi; real estate; administrasi pemerintah, pertahanan dan jaminan sosial wajib; jasa pendidikan serta jasa kesehatan. Pemerintah Kabupaten Tulungagung dalam memprioritas pembangunan berdasarkan sektor potensial, sedangkan sektor yang kurang berkembang pemerintah juga harus tetap memperhatikan agar satu sektor tersebut dapat mempengaruhi perkembangan sektor lainnya.
References
Pemerintah Daerah Provinsi Jawa Timur. 2007. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Timur Nomor 2 Tahun 2006. Diunduh dari https://jdihn.go.id/files/66/PERDA.NOMOR_2_.TAHUN_2006_.TENTANG_RENCANA_TATA_RUANG_WILAYAH_PROPINSI_JAWA_TIMUR_.pdf. Pada Tanggal 3 Maret 2022.
______________. 2012. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Timur Nomor 5 Tahun 2012. Diunduh dari https://jdih.surabaya.go.id/pdfdoc/perprop_20.pdf. Pada Tanggal 3 Maret 2022.
Rustiadi, E., S.Sunsun. dan Panuju, Dyah R. 2011. Perencanaan dan Pengembangan Wilayah. Jakarta: Crestpent Press.
Sjafrizal. 2012. Ekonomi Wilayah dan Perkotaan. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.
Yusuf, M. 1999. Model Rasio Pertumbuhan (MPR) sebagai Salah Satu Alat Analisis Alternatif dalam Perencanaan Wilayah dan Kota, Aplikasi Model: Wilayah Bangka-Belitung. Jurnal Ekonomi dan Keuangan Indonesia. 47 (2) : 105-233.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Authors who submit their manuscripts to be processed for publication at JEK should agree with following points:
1. The author cannot withdraw the manuscript that has been proposed for processing until it receives an answer from the Chief Editor regarding the status of the scientific article manuscript (accepted or rejected for publication).
2. The publisher is not responsible for plagiarism cases for articles published on JEK.
3. The publisher is not responsible for the data and content of articles published on JEK, and is entirely the responsibility of the author.
4. Authors whose articles are published on JEK agree to the following CC-BY license.
JEK by University of Jember is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.