Analisa Pengaruh Kapasitor Bank dan Detuned Reactor Sebagai Perbaikan Faktor Daya Listrik 3 Fasa untuk Beban-beban Indutif
Abstract
Sistem tenaga listrik memiliki beberapa permasalahan yang umum, salah satunya adalah permasalahan faktor daya yang rendah. Penting untuk mempunyai faktor daya sedekat mungkin ke angka satu. Untuk mengoptimalkan pemanfaatan daya listrik yang tersedia, maka keberadaan daya reaktif harus dibuat seminimal mungkin. Salah satunya adalah dengan metode kompensasi daya reaktif. Pada penelitian ini melakukan penelitian eksperimental pengaruh kapasitor bank dan detuned reactor sebagai perbaikan faktor daya terhadap sistem yang bersifat induktif. Pengukuran menggunakan Power Meter untuk mendapatkan parameter 3 daya pada sistem. Selanjutnya dibanndingkan nilai faktor daya sistem, antara lain jika sistem tidak dipasang peralatan kompensasi daya reaktif, sistem terpasang kapasitor bank dan juga sistem terpasang kapasitor bank dan detuned reactor. Detuned yang terpasang memiliki nilai persen detuned filter 7% dan 14%. Didapatkan perbaikan faktor daya yang semula 0,63 menjadi 0,92 dengan kapasitor bank, 0,94 dengan kapasitor bank dan detuned reactor 7% dan 0,95 dengan kapasitor bank dan detuned reactor 14%.
References
[2] M. Fahmi Hakim, “Analisis Kebutuhan Capacitor Bank Beserta Implementasinya Untuk Memperbaiki Faktor Daya Listrik Di Politeknik Kota Malang,” pp. 105–118.
[3] R. A. Sinaga, H. Eteruddin, and A. Tanjung, “Pengaruh Kapasitor Terhadap Faktor Daya Motor Induksi Tiga Phasa di PT. Malindo Karya Lestari,” J. Tek., vol. 15, no. 2, pp. 85–93, 2021, doi: 10.31849/teknik.v13i1.2360.
[4] Fadlika Irham, Wibawanto Slamet, and Gunawan Ricko, “Analisa Perbandingan Desain DC-DC Converter untuk Perbaikan Power Factor,” no. November 2019, pp. 315–324, 2019.
[5] D. Almanda and N. Majid, “Studi Analisa Penyebab Kerusakan Kapasitor Bank Sub Station Welding di PT. Astra Daihatsu Motor,” Resist. (elektRonika kEndali Telekomun. tenaga List. kOmputeR), vol. 2, no. 1, p. 7, 2019, doi: 10.24853/resistor.2.1.7-14.
[6] I. Hajar and S. M. Rahayuni, “ANALISIS PERBAIKAN FAKTOR DAYA MENGGUNAKAN KAPASITOR BANK DI PLANT 6 PT. INDOCEMENT TUNGGAL PRAKARSA Tbk. UNIT CITEUREUP,” Setrum Sist. Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer, vol. 9, no. 1, p. 8, 2020, doi: 10.36055/setrum.v9i1.8111.
[7] A. Pradipta and B. Gunari, “Rancang Bangun Simulator Perbaikan Faktor Daya Listrik 3 Fasa dengan Sistem Kendali Otomatis,” pp. 77–81.
[8] H. A. A. Wicaksono, S. Handoko, and A. A. Zahra, “Analisis Perbaikan Faktor Daya Dan Nilai Tegangan Di Poltekkes Semarang,” Transient J. Ilm. Tek. Elektro, vol. 10, no. 2, pp. 327–334, 2021, doi: 10.14710/transient.v10i2.327-334.
[9] A. Dani and M. Hasanuddin, “Perbaikan Faktor Daya Sebagai Kompensator Daya Reaktif ( Studi Kasus STT Sinar Husni ),” Semin. Nas. R., vol. 998, no. September, pp. 673–678, 2018, [Online]. Available: https://jurnal.stmikroyal.ac.id/index.php/senar/article/download/268/211
[10] M. Putri and F. I. Pasaribu, “Analisis Kualitas Daya Akibat Beban Reaktansi Induktif (XL) di Industri,” J. Electr. Technol., vol. 3, no. 2, pp. 81–85, 2018.
[11] U. Imarah, M. Sulaiman, A. Ahmad, and R. Omar, “Experimental Of The 7 % Detuned Lc Passive Filter For Harmonic Mitigation For Industrial Application,” Int. J. Energy Power Eng. Res., vol. 2, no. January, pp. 45–50, 2014.
[12] J. Sinaga, R. M. Siburian, and J. Sirait, “Analisa Pengaruh Harmonisa pada Pengoperasian Beban Listrik,” J. Teknol. Energi Uda, vol. 9, no. 2, pp. 88–97, 2020.
[13] P. Agraekar and P. M. Joshi, “Industrial Practices for Power Factor Improvement and Harmonic Control,” in 2020 IEEE International Conference for Innovation in Technology (INOCON), 2020, pp. 1–4. doi: 10.1109/INOCON50539.2020.9298216.
[14] L. Gumilar, D. E. Cahyani, and M. Sholeh, “Combination Detuned Reactor and C-Type Filter for Electrical Power System under Harmonic Condition,” in 2020 7th International Conference on Information Technology, Computer, and Electrical Engineering (ICITACEE), 2020, pp. 219–223. doi: 10.1109/ICITACEE50144.2020.9239123.
[15] D. Surono, “Emitor : jurnal teknik elektro.,” Emit. J. Tek. Elektro, vol. 16, no. 1, pp. 16–22, 2016, [Online]. Available: http://journals.ums.ac.id/index.php/emitor/article/view/2678
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Sebagai penulis yang sesuai naskah dan atau atas nama semua penulis, saya menjamin bahwa :
- Naskah yang diajukan adalah karya asli saya/kami sendiri.
- Naskah belum dipublikasikan dan tidak sedang diajukan atau dipertimbangkan untuk diterbitkan di tempat lain.
- Teks, ilustrasi, dan bahan lain yang termasuk dalam naskah tidak melanggar hak cipta yang ada atau hak-hak lainnya dari siapa pun.
- Sebagai penulis yang sesuai, saya juga menjamin bahwa "JAEI Editor Journal" tidak akan bertanggung jawab terhadap semua klaim hak cipta dari pihak ketiga atau tuntutan hukum yang dapat diajukan di masa depan, dan bahwa saya akan menjadi satu-satunya orang yang akan bertanggung jawab dalam kasus tersebut.
- Saya juga menjamin bahwa artikel tersebut tidak mengandung pernyataan memfitnah atau melanggar hukum.
- Saya/kami tidak menggunakan metode yang melanggar hukum atau materi selama penelitian.
- Saya/kami memperoleh semua izin hukum yang berkaitan dengan penelitian,
- Saya/kami berpegang pada prinsip-prinsip etika selama penelitian.
- Saya/kami bersedia apabila artikel kami dipublikasikan oleh tim redaksi JAEI